Soft Cover, November 2005 | |||||
Stock tidak tersedia
|
Membuat motif bordir sendiri? Ah, rumit! Mungkin demikian jawaban yang sering kita dengar. Padahal bordir dapat menjadi ornamen hiasan yang dapat menambah semarak tampilan sebuah busana. Nah, melalui buku ini, pembaca akan mendapat motif-motif bordir yang cantik dan menarik, plus penerapannya pada sebuah busana, baik busana wanita maupun pria.Buku ini akan mengajak pembaca lebih mengenal jauh jenis-jenis setikan bordir, yaitu Bordir Setik Tepi (Black Stitch) , Bordir Setik Isi (Satin Stitch) , ...